Sabtu, April 20, 2024

Edis Rusmana

Siswa SMKN 1 Rajadesa Ciamis Dapat Pembinaan MPLS dari Koramil dan Polsek

Rajadesa, galuh.id - Siswa SMKN 1 Rajadesa mengikuti Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) mulai Senin (15/7/2019) di Aula SMKN 1 Rajadesa. MPLS tersebut diisi dengan pembinaan dari jajaran Koramil dan Polsek Rajadesa. Tujuannya agar siswa baru mempunyai wawasan luas dalam pembentukan...

Curi Perhatian, Bupati Ciamis Bagikan Buah untuk Peserta Jalan Sehat

Ciamis, galuh.id - Gelaran Jalan Sehat Hari Jadi Ciamis ke-377, Bupati Ciamis Herdiat Sunarya mendapat perhatian saat dirinya membagikan buah kepada para peserta, Minggu (14/7/2019). Bupati Herdiat terlihat membagikan buah klengkeng dan jeruk yang disajikan untuk dirinya. Herdiat membaginya...

Polres Gelar Turnamen Tenis Meja se-Kabupaten Ciamis

Ciamis, galuh.id - Dalam rangka Hari Bhayangkara ke-73 Polres Ciamis menggelar tenis meja se-Kabupaten Ciamis Non Porda dan Pelajar. Rencananya open turnamen tenis meja ini akan digelar selama dua hari, Sabtu-Minggu, 13-14 Juli 2019. Pembukaan turnamen tenis meja digelar...

Peringatan Hari Bhayangkara ke 73 di Lapang Golat Panumbangan Ciamis

Panumbangan, galuh.id - Polres Ciamis menggelar upacara peringatan hari Bhayangkara ke-73 di Lapang Desa Golat, Kecamatan Panumbangan, Kabupaten Ciamis, Rabu (10/07/2019). Tema yang diusung dalam peringatan hari Bhayangkara tahun 2019 ini adalah ‘Dengan Semangat Promoter Pengabdian Polri untuk Masyarakat Bangsa...

Rakor Baznas, Wabup Ciamis Dorong Adanya Kesadaran Berzakat

Ciamis, galuh.id - Wakil Bupati Ciamis, Yana D Putra, berharap kesadaran masyarakat untuk berzakat makin meningkat. Hal ini disampaikan Yana pada sambutan acara Rapat Koordinasi (Rakor) dengan Unit Pengumpul Zakat (UPZ) dan Kantor Urusan Agama (KUA) se-Kabupaten Ciamis di...

DAK 2019 Kecamatan Sukadana Ciamis dalam Tahap Pengerjaan

Sukadana, galuh.id - Dana Alokasi Khusus (DAK) fisik bidang pendidikan tahun 2019 Kecamatan Sukadana, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat sedang dalam tahap pengerjaan. DAK merupakan dana yang bersumber dari pendapatan APBN yang dialokasikan oleh Pemda untuk membiayai kebutuhan sarana dan...

Dogman Is Back Trail Adventure Resmi Dibuka Bupati Ciamis

Cisaga, galuh.id - Dogman is Back Trail Adventure resmi dibuka Bupati Ciamis, Herdiat Sunarya di wilayah perkebunan PTPN VIII Lemahneundeut, Dusun Sukajaya, Desa Tanjungjaya, Kecamatan Cisaga, Kabupaten Ciamis, Minggu (7/7/2019). "Silakan nikmati alam pegunungan Ciamis, jangan lupa jaga keselamatan...

About Me

27 KIRIMAN
0 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

Cuaca Ekstrim, Rumah di Baregbeg Ciamis Ambruk

Berita Ciamis, galuh.id - Cuaca ekstrim, sebuah rumah ambruk akibat hujan deras di Dusun Nanggewer, Desa Jelat, Kecamatan Baregbeg,...
- Advertisement -spot_img