Jumat, Maret 29, 2024

Redaksi GaluhID

PA Ciamis Ditunjuk MA Sebagai Pilot Project Proses Cerai Online

Ciamis, galuh.id- Mahkamah Agung menunjuk Pengadilan Agama Ciamis, Jawa Barat sebagai pilot project proses cerai online di Ciamis. Saat ini, Mahkamah Agung masih mengkaji proses regulasi perceraian secara online tersebut. Drs. Ahmad Sanusi, SH. MH selaku humas Pengadilan Agama Ciamis, mengatakan,...

Akibat Gaya Hidup, Perceraian ASN di Ciamis Meningkat

Ciamis, galuh.id - Tingkat perceraian Aparatur Sipil Negara (ASN) di Pengadilan Agama Ciamis sampai bulan Agustus 2019 meningkat dibandingkan tahun 2018, hal tersebut disampaikan Drs. Ahmad Sanusi, SH. MH selaku Humas sekaligus Hakim Pengadilan Negeri Ciamis. "Benar tahun ini tingkat...

Transformasi Posisi Bermain Joko Sasongko di PSGC Ciamis

Berita PSGC, galuh.id - Posisi bermain Joko Sasongko berubah sesuai kebutuhan, namun mantan pemain Timnas Indonesia itu mengaku tidak keberatan dengan pergantian posisi tersebut. Transformasi posisi adalah sebuah hal lumrah dalam sepak bola. Langkah yang bisa dikatakan sebagai penghematan dibandingkan...

Detik-detik Terakhir, PSGC Ciamis Rekrut Mantan Pemain Sulut United

Berita PSGC, galuh.id - Detik-detik terakhir bursa transfer pemain ditutup, PSGC Ciamis merekrut Sahar Tehu Pelasuri, mantan pemain Sulut United posisi wing. Sebelumnya Laskar Galuh sudah merekrut Revi Agung Wibawa, Fadly Nasir, Ferrel Ferdiansyah, Gilang Pratama Edo...

Kecelakaan di Ciamis, 3 Kendaraan Terlibat Tabrakan Beruntun

Ciamis, galuh.id - Tabrakan beruntun di Ciamis, tepatnya terjadi di Jalan R.E Martadinata Kabupaten Ciamis, Senin (26/8/2019). Kecelakaan di Ciamis tersebut melibatkan 3 kendaraan sekaligus, yakni mobil Jet Star, motor dan angkot. Awalnya Mobil Jet Star Nomor Polisi Z 1767...

PSGC Ciamis Tuntaskan Rekrut 5 Pemain Anyar

Berita PSGC, galuh.id - Bursa transfer tengah musim Liga 2 2019 memasuki babak paling krusial. Selasa (27/8/2019), bursa transfer Liga 2 bakal ditutup secara resmi. PSGC Ciamis merupakan salah satu klub yang paling sibuk di bursa transfer kali ini. Laskar Galuh sudah mendapatkan...

Agustusan di Ciamis Dihadiri Direktur Teknik PSGC

Sadananya, galuh.id - Puncak Rangkaian Kegiatan Agustusan di Ciamis untuk memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-74 tahun, warga desa Werasari, Kecamatan Sadananya, Kabupaten Ciamis menggelar jalan sehat, Minggu (25/8/2019). Dalam puncak kegiatan Agustusan di Desa Werasari itu, hadir Heri Rafni...

Maraknya Vandalisme di Ciamis Bisa Gagalkan Penghargaan Adipura

Ciamis, galuh.id - Maraknya aksi vandalisme di Ciamis cukup mengganggu keindahan kota, hal ini bisa berpengaruh terhadap penilaian penghargaan Adipura. Sejumlah coretan terdapat di beberapa Taman Kota di Ciamis yang dilakukan pelaku vandalisme. Hal ini mendapat sorotan Ketua Umum  Paguyuban Peduli...

Unik, Jalan Santai di Ciamis Berhadiah Pasir

Sadananya, galuh.id - Dalam rangka memeriahkan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-74, warga Dusun Kereteg, Desa Mekarjadi, Kecamatan Sadananya, Kabupaten Ciamis menggelar jalan santai, Minggu (25/8/2019). Jalan santai tersebut, diselenggarakan oleh Karang Taruna Flamboyan unit I RW 01 Dusun Kereteg,...

PSGC Ciamis Kembali Kedatangan Pemain Baru

Berita PSGC, galuh.id - PSGC Ciamis sudah resmi mengontrak tiga pemain baru untuk putaran kedua Liga 2 2019. Bahkan, ketiga pemain baru ini sudah ditampilkan pada pertandingan melawan Persita Tangerang, Kamis 22 Agustus 2019 lalu. Ketiga pemain tersebut adalah Engkus...

About Me

Galuh.ID terbangun dari tidur yang panjang soal keberadaan berita hoax yang semakin hari semakin meresahkan.
866 KIRIMAN
0 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

Haji Geyot Ikon Ramadhan di Kota Banjar Tidak Lagi Hibur Warga

Berita Banjar, galuh.id - Boneka panakol bedug atau yang terkenal dengan sebutan Haji Geyot, kini tidak lagi menghibur masyarakat...
- Advertisement -spot_img