Rabu, April 17, 2024

Redaksi GaluhID

Pemdes Cikoneng Ciamis Gelar Seminar Pengelolaan Sampah

Cikoneng, galuh.id - Pemerintah Desa Cikoneng menggelar seminar Sistem Pengelolaan Sampah Skala Desa di aula Desa/Kecamatan Cikoneng, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Senin (29/7/2019) lalu. Seminar ini bertujuan menyusun Sistem Pengelolaan Sampah di Desa Cikoneng dan menjadi mata kegiatan dalam dokumen...

Kawal Dana Desa, Bupati Ciamis Didesak Bentuk TKPKP

Ciamis, galuh.id - Ketua Umum Peci Desa, Dhika Hardhika meminta Pemerintah kabupaten Ciamis segera membentuk Tim Koordinasi Pembangunan Kawasan Pedesaan (TKPKP) sesuai amanat Permendesa No 5 Tahun 2016. Menurut Dhika, tidak adanya TKPKP sangat berbahaya bagi program pembangunan yang...

PSGC Ciamis Dilamar Sejumlah Pelatih Berkelas

Berita PSGC, galuh.id - Pasca hengkangnya Herrie 'Jose' Setiawan dari bangku pelatih kepala, PSGC Ciamis banyak dilamar beberapa pelatih. Nama-nama seperti Nelson Dasilpa, Wanderel Macado Dasilva, Putut Wijanarko, Zaenal Abidin, Fahrudin, Alexander Saununo, Purwanto dan Edward Tjong,...

Jalan Tol Cukup Sampai Tasikmalaya, Tak Perlu Lewat Ciamis

Ciamis, galuh.id - Bupati Ciamis, Herdiat Sunarya mengharapkan pembangunan jalan tol dari Cileunyi, Kabupaten Bandung yang rencananya akan dibangun sampai Kota Banjar, cukup dibangun sampai Kota Tasikmalaya. "Sebetulnya dengan rencana pembangunan jalan tol dari Cileunyi sampai dengan Kota Banjar itu...

Capai Target, Tim Voli Putra Ciamis Juara I Popwilda 2019

Ciamis, galuh.id - Tim Bola Voli Putra Kabupaten Ciamis akhirnya keluar sebagai juara pertama setelah menumbangkan tuan rumah, Kabupaten Bandung dengan skor 3-0 pada ajang Popwilda 2019 yang diselenggarakan di Gelora Sabilulungan, Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung. Hal ini...

Jelang Lawan Persibat Batang, PSGC Ciamis Kehilangan 4 Pemain

Berita PSGC, galuh.id - Setelah meraih kemenangan perdana saat laga melawan PSPS Riau, kini PSGC Ciamis harus kehilangan 4 pemain, diantaranya Zulvin Zamrun, Vinsen, Anggo Julian dan Dejan, hal tersbut diungkapkan oleh Direktur Teknik Heri Rafni Kotari di sela-sela...

Jelang Agustusan, Tugu Raflesia Alun-alun Ciamis Dipercantik

Ciamis, galuh.id - Tugu Raflesia yang menjadi ikon Kabupaten Ciamis dipercantik menjelang hari kemerdekan Republik Indonesia tanggal 17 Agustus 2019. Dari pantauan Galuh ID, Tugu tersebut dibersihkan sekaligus dicat oleh petugas kebersihan dari Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman dan Lingkungan...

Diduga Terlilit Hutang, Wanita Paruh Baya Bunuh Diri di Ciamis

Berita Cijeungjing, galuh.id - Warga Desa Cijeungjing, Kecamatan Cijeungjing, Kabupaten Ciamis, digegerkan dengan seorang wanita yang bunuh diri di pentilasi pintu rumah orang tuanya menggunakan tambang, diduga wanita tersebut terlilit hutang. Korban berinisial IY (49) ditemukan pertama kali oleh adiknya,...

Kisah Bala-bala Komar, Kuliner Ciamis yang Hadir Sejak 1975

Ciamis, galuh.id - Bala-bala komar dikenal sebagai salah satu kuliner Ciamis yang menjual dagangannya serba kecil, mulai bala-bala, gehu, gorengan tempe dan bahkan nasinya pun disajikam dalam bungkusan kecil. Bala-bala komar ini sudah ada sejak tahun 1975, berlokasi di...

Ini Para Pemenang Gala Siswa Indonesia tingkat SMP di Kabupaten Pangandaran

Pangandaran, galuh.id - Tim Gala Siswa Wilayah 2, mengukuhkan diri sebagai Juara sepakbola Gala Siswa Indonesia (GSI) jenjang SMP Kabupaten Pangandaran, Jum'at (26/7/2019). Gala Siswa Indonesia (GSI) merupakan kompetisi yang digelar Kemenpora yang mempertemukan bibit-bibit pesepakbola terbaik di tingkat...

About Me

Galuh.ID terbangun dari tidur yang panjang soal keberadaan berita hoax yang semakin hari semakin meresahkan.
866 KIRIMAN
0 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

Klasemen Grup A Piala Asia U-23 2024, Skuad Garuda Pasrah Jadi Juru Kunci

Galuh.id- Usai menggelar dua laga perdana, klasemen grup A Piala Asia U-23 2024 mengalami perubahan. Puncak klasemen sementara Grup A...
- Advertisement -spot_img