Jumat, April 19, 2024

Ardiansyah

Puluhan Ulama Besar Ciamis berangkat ke Jakarta untuk Bersamai Pasangan AMIN ke KPU

Berita Ciamis, galuh.id – Puluhan ulama besar asal Kabupaten Ciamis Provinsi Jawa Barat berangkat ke Jakarta untuk membersamai pasangan AMIN, Rabu (18/10/2023). Ulama besar yang berasal dari beberapa Pondok Pesantren (Pontren) di Kabupaten Ciamis itu berangkat ke Jakarta sekitar pukul...

HMI Ciamis Sebut Peserta Pemilu Belum Aktif Sebarkan Ide dan Gagasan

Berita Ciamis, galuh.id – Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Ciamis Jawa Barat menyebutkan bahwa peserta Pemilihan Umum (Pemilu) belum aktif sebarkan ide dan gagasan. Ketua HMI Cabang Ciamis, Atep Nurahman Walidi menyampaikan belum adanya ide dan gagasan itu pada Minggu,...

Jalan Longsor di Margaharja Sukadana, Warga Minta Segera Perbaiki

Berita Ciamis, galuh.id – Jalan Longsor di Margaharja Kecamatan Sukadana Kabupaten Ciamis Provinsi Jawa Barat sampai saat ini belum ada perbaikan. Salah satu warga dan juga tokoh pemuda Desa Margaharja, Asep Nirwansah Putra, S.T., menyampaikan keinginan warga agar jalan tersebut...

Geger, Dua Orang Meninggal dalam 1 Rumah di Ciamis

Berita Ciamis, galuh.id. Dua orang meninggal dalam 1 rumah di Perumahan Garden Jati Desa Panyingkiran Ciamis Provinsi Jawa Barat. Warga mengetahui adanya jenazah di dalam rumah yang berada di RT 03 RW 9 Desa Panyingkiran Kecamatan Ciamis, Senin (9/10/2023) malam. Menurut...

MBA MAYA PT PNM Tasikmalaya, Tingkatkan Kapasitas Usaha Nasabah

Berita Tasikmalaya, galuh.id – Membina dan Memberdaya (MBA MAYA) PT PNM (Permodalan Nasional Madani) Tasikmalaya Jawa Barat memiliki tujuan untuk meningkatkan kapasitas usaha nasabah. Seperti yang PNM lakukan melalui Unit Mekaar Leuwisari dan bertempat di Desa Arjasari Tasikmalaya, Selasa (3/10/2023). Melalui...

Kisah Anjar Boleaz Konten Kreator Asal Ciamis, Awali Karir dari Kamar Kos

Berita Ciamis, galuh.id – Anjar Boleaz, seorang konten kreator asal Kabupaten Ciamis, Jawa Barat mengawali karirnya dari kamar kos.q Pemilik nama asli Ginanjar Dwiyantoro asal Desa Pusakasari Kecamatan Cipaku Ciamis mengawali karirnya pada tahun 2015. Nama Anjar Boleaz bukan hanya terkenal...

Begini Cara Pemuda di Desa Kertabumi Ciamis Tingkatkan Kebersamaan

Berita Ciamis, galuh.id – Pemuda di Desa Kertabumi Kecamatan Cijeungjing Kabupaten Ciamis Provinsi Jawa Barat menggelar kegiatan untuk meningkatkan kebersamaan. Ketua Pemuda yang tergabung dalam Ikatan Pemuda Pemudi Bina Remaja (IPPBR) Dusun Desa, Desa Kertabumi, Tedi Fitriana menjelaskan hal tersebut,...

Suasana Haru Terjadi saat Wisuda Puluhan Anak KPM PKH Ciamis di Tasikmalaya

Berita Ciamis, galuh.id – Suasana haru terjadi pada saat prosesi wisuda puluhan anak Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Program Keluarga Harapan (PKH) Kabupaten Ciamis di Tasikmalaya Jawa Barat. Koordinator PKH Kabupaten Ciamis, Indra Maulana, S.IP.,M.M., menyampaikan ia pun tidak dapat menahan...

Roadshow BPJS Ketenagakerjaan di Eks Kawedanaan Ciamis, Peserta Bisa Langsung Daftar

Berita Ciamis, galuh.id – Roadshow BPJS (Badan Penyelenggara Jaminan Sosial) Ketenagakerjaan di Eks Kawedanaan Ciamis Jawa Barat peserta bisa langsung mendaftarkan diri dan langsung mendapatkan kartu. Roadshow perdana dengan acara sosialisasi dan juga pelayanan itu berlangsung di Aula Kantor Kecamatan...

Desa Sukasari Kecamatan Banjarsari Ciamis Miliki Puskesos, ini Manfaatnya

Berita Ciamis, galuh.id – Desa Sukasari Kecamatan Banjarsari Kabupaten Ciamis Jawa Barat memiliki Pusat Kesejahteraan Sosial (Puskesos) yang memiliki manfaat untuk masyarakat. Salah satu Anggota Tim Pelaksana Puskesos Desa Sukasari, Izal Faizal Amin menyampaikan manfaat dari adanya Puskesos tersebut, Senin...

About Me

1196 KIRIMAN
0 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

Akademisi Sebut Herdiat Jentelmen Akui Kekurangan saat Jadi Bupati Ciamis

Ciamis, galuh.id – Akademisi sekaligus Wakil Rektor III Universitas Galuh (Unigal), Aan Anwar menyebut Herdiat Sunarya seorang jentelmen (KBBI:...
- Advertisement -spot_img