Rabu, April 24, 2024

Buntut Kekesalan Warga, Kantor Desa Kertaharja Ciamis Ramai oleh Spanduk

Baca Juga
- Advertisement -

Desa Kertaharja pun menjadi viral, terlebih beredar melalui media social saat oknum Kepala Desa Kertaharja sedang berada di Polsek Cijeungjing.

Buntut Kekesalan Warga, Musdes Tetap Berlangsung

Buntut kekesalan warga itu tidak akan mempengaruhi agenda Musyawarah Desa (Musdes) yang juga memanggil oknum Kepala Desa Kertaharja.

Ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Kertaharja, Ai Kusdiana menyampaikan, pihaknya akan berusaha mencari jalan yang terbaik.

- Advertisement -

“Kami bergerak cepat, semoga keputusan Musdes merupakan keputusan yang terbaik untuk Desa Kertaharja,” ungkap Ai.

Terkait banyaknya spanduk yang warga pasang dengan berbagai ujaran itu, menurut Ai suatu hal yang wajar, karena warga sudah merasa kesal.

“Saya piker suatu hal yang wajar, warga kecewa, kesal kepada yang bersangkutan, karena sudah memberikan beberapa kali kesempatan,” jelas Ai.

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Nathan Tjoe-A-On Kembali Perkuat Timnas Indonesia U-23 untuk Lawan Korea Selatan

Galuh.id- Berita menggembirakan datang dari Nathan Tjoe-A-On yang mendapat  izin dari SC Heerenveen untuk kembali bergabung dengan Timnas Indonesia...

Artikel Terkait