Minggu, November 24, 2024

Desa Panjalu Ciamis Raih Penghargaan dari DJPb Kementerian Keuangan

Baca Juga

Berita Ciamis, galuh.id – Desa Panjalu Kabupaten Ciamis Jawa Barat berhasil meraih penghargaan dari Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPb) Kementerian Keuangan (Kemenkeu).

Desa Panjalu berhasil meraih prestasi dalam kategori Pengelolaan Dana Desa Terbaik dari DJPb Provinsi Jawa Barat, penyerahan penghargaan, Rabu (24/5/2023).

Bupati Ciamis, Dr. H. Herdiat, menyaksikan langsung penyerahan penghargaan dari DPJb Jawa Barat bertempat di Op Room Sekretariat Daerah Ciamis.

Kepala Desa Panjalu menerima secara langsung penyerahan penghargaan dari Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) DJPb Jawa Barat, Heru Pudyo Nugroho.

Penghargaan itu berhasil Desa Panjalu raih atas pengelolaan Dana Desa (DD) terbaik pertama untuk membangun desa yang berkelanjutan.

Pada kesempatan tersebut, Bupati Ciamis dalam sambutannya mengucapkan terima kasih serta memberikan apresiasi kepada DJPb Jawa Barat.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Ormas BBC Dukung Herdiat-Yana di Pilkada Ciamis 2024

Ciamis, galuh.id - Ormas BBC Kabupaten Ciamis Jawa Barat dengan tegas dukung dan siap memenangkan pasangan Herdiat-Yana (HY) di...

Artikel Terkait