Minggu, November 24, 2024

Melalui Pepatah Manis, Perizinan Usaha di Ciamis Kini Makin Mudah

Baca Juga

Adapun pelayanan dalam program tersebut salah satunya pembuatan NIB (Nomor Induk Berusaha).

Kemudian, kata Rudi, pihaknya juga membuka layanan konsultasi segala jenis perizinan dan promosi kemudahan berusaha di Ciamis.

“Targetnya meningkatkan legalitas usaha masyarakat. Serta menarik investasi untuk kebangkitan ekonomi di Ciamis,” sambungnya.

Rudi menjelaskan, program tersebut merupakan program inovatif dan kolaboratif Pemkab Ciamis untuk mendekatkan/jemput bola kebutuhan masyarakat.

Termasuk semua jenis pelayanan publik, seperti KTP, pembayaran PBB, perizinan dan lainnya.

“Kebetulan juga Desa Sindangangin merupakan desa yang mengikuti lomba P2WKSS tingkat provinsi Jawa Barat,” tandasnya. (GaluhID/Maul)

Editor : Evi

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Ormas BBC Dukung Herdiat-Yana di Pilkada Ciamis 2024

Ciamis, galuh.id - Ormas BBC Kabupaten Ciamis Jawa Barat dengan tegas dukung dan siap memenangkan pasangan Herdiat-Yana (HY) di...

Artikel Terkait