Sabtu, November 23, 2024

Pemkab Ciamis Raih Penghargaan dari Bank Indonesia

Baca Juga

Darjana juga menyampaikan dalam sambutannya, melalui FEP dapat membangkitkan optimisme dan juga sinergitas untuk perbaikan ekonomi.

“Melalui Forum Ekonomi Priangan Timur kita bangkitkan optimisme, sinergitas serta inovasi untuk pemulihan ekonomi,” jelas Darjana.

Ciamis Siap Optimalkan Potensi Ekonomi

Pada kegiatan tersebut, Darjana juga mengajak seluruh kepala daerah untuk berkomitmen dalam mendukung Perpres Nomor 87 tahun 2021.

Perpres Nomor 87 tahun 2021 berisi tentang Percepatan Pembangunan Kawasan Rebana dan Kawasan Jawa Barat Bagian Selatan.

“Mari kita dukung Perpres Nomor 87 tahun 2021, komitmen kepala daerah sangat pentin dalam percepatan pembangunan di Priangan Timur,” jelasnya.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Ormas BBC Dukung Herdiat-Yana di Pilkada Ciamis 2024

Ciamis, galuh.id - Ormas BBC Kabupaten Ciamis Jawa Barat dengan tegas dukung dan siap memenangkan pasangan Herdiat-Yana (HY) di...

Artikel Terkait