Sabtu, November 23, 2024

Pendaftaran Prakerja Gelombang 10 Segera Dibuka, Ini Bocorannya!

Baca Juga

Pendaftaran Prakerja Gelombang 10 Segera Dibuka, Ini Cara Daftarnya

Pendaftaran prakerja gelombang 10 Segera Dibuka, bagi masyarakat yang belum pernah masuk Prakerja bisa langsung mencoba mendaftarkan diri.

Pertama isi alamat email, password dan klik centang pada persetujuan terkait syarat, ketentuan, serta kebijakan privasi.

Kemudian klik daftar www.prakerja.go.id, lalu pendftar akan menerima notifikasi lewat email, kemudian bukan emai tersebut dan lakukan verifikasi sesuai petunjuk.

Sedangkan cara lain bisa melalui website resmi dengan cara login www.prakerja.go.id, isi alamat email, password dan klik log in.

Jika lupa password klik tombol lupa password pada sebelah kanan, ikuti petunjuk dengan mengetik alamat email, klik kirim untuk verifikasi.

Pendaftar akan menerima email berisi link verifikasi, kemudian klik alamat tersebut kemudian masukan password yang baru.

Kemudian tahap selanjutnya ketik atur ulang untuk mengubah dan memulai menggunakan password www.prakerja.go.id login yang baru.

Jika seluruh tahapan pendaftaran selesai, dan dinyatakan lolos nantinya akan mendapatkan uang insentif yang telah ditentukan.

Uang insentif sebesar Rp. 600 ribu per bulan akan diberikan selama 4 bulan, jadi total bantuan sebesar Rp. 2,4 juta.

Selain itu, peserta juga akan mendapatkan insentif survey kepekerjaan sebesar Rp. 50 ribu per survey dari total 3 survei.

Uang yang didapatkan oleh peserta dapat digunakan untuk mencari serta membeli atau membayar pelatihan yang disediakan.

- Advertisement -
- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Generasi Muda Ciamis Deklarasi Dukung Herdiat-Yana di Pilkada 2024

Ciamis, galuh.id - Generasi muda Ciamis dari kelompok milenial dan zilenial deklarasi dukung pasangan Herdiat-Yana (HY) pada Pilkada 2024. Deklarasi...

Artikel Terkait