Sabtu, November 23, 2024

Pertandingan Persija Kontra Madura United, Wasit Kontroversial Jadi Sorotan

Baca Juga

Info Liga 1, galuh.id – Pertandingan Persija Kontra Madura United dalam lanjutan BRI Liga 1 musim 2022/2023 digelar pada hari Sabtu (17/9/22).

Kedua tim bermain di Stadion Patriot Bekasi. Dalam pertandingan tersebut Persija hadir sebagai tuan rumah.

Sebelum pertemun tersebut, Persija sudah merasakan lima kemenangan beruntun. Sedangkan Madura United telah berhasil mendapatkan tiga kemenangan beruntun.

Dalam jalannya pertandingan Persija kontra Madura United, sejak babak pertama tim tuan rumah sudah mampu mendominasi.

Persija sudah mampu mendapatkan peluang sejak menit ketiga. Hanno Behrens berhasil lepas dari jebakan offside.

Ia lalu berhadapan dengan penjaga gawang dan melepaskan tembakan. Namun sayang tendangannya mengenai mistar gawang.

Persija terus tampil menyerang hingga mendapatkan beberapa peluang meski para pemainnya gagal mengeksekusi menjadi sebuah gol.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Generasi Muda Ciamis Deklarasi Dukung Herdiat-Yana di Pilkada 2024

Ciamis, galuh.id - Generasi muda Ciamis dari kelompok milenial dan zilenial deklarasi dukung pasangan Herdiat-Yana (HY) pada Pilkada 2024. Deklarasi...

Artikel Terkait