Jumat, April 19, 2024

Pimpinan Baznas RI Datangi Baznas Ciamis, Ini Tujuannya

Baca Juga
- Advertisement -

Baznas Ciamis Paling Aktif se-Indonesia dalam Pengelolaan Simba

Baznas Kabupaten Ciamis tergolong aktif di Indonesia dalam Pengelolaan Sistem Informasi Manajemen Baznas (Simba) sejak Tahun 2018 hingga sekarang.

Kata Kikin, input data muzaki dan munfiq selalu ditransaksikan berapa pun jumlah nominalnya. “Meskipun nominalnya paling rendah sebesar Rp 2.000, tetap kami laporkan,” ujarnya.

Hal itu merupakan langkah Baznas Ciamis dalam mengembalikan kepercayaan masyarakat terhadap pengelolaan zakat.

- Advertisement -

Menurutnya, dari aspek pengelolaan Simba, Kabupaten Ciamis cukup baik dan perlu diacungi jempol.

“Tinggal perbaikan dan penguatan. Di pusat pun Simba merupakan IT yang diandalkan. Karena banyak negara yang mencoba meretas Simba. Oleh sebab itu, peran penguatan IT sangat perlu,” pungkasnya. (GaluhID/Tony)

Editor : Evi

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Timnas Australia U-23 Enggan Remehkan Timnas Indonesia U-23

Galuh.id- Timnas Australia U-23 tidak akan menganggap remeh Timnas Indonesia U-23 pada matchday 2 Grup A Piala Asia U-23...

Artikel Terkait