“Pembangunan pusat budaya dan juga fasilitas baru Situs Ciung Wanara Karangkamulyan ini untuk menguatkan strategi pemajuan kebudayaan. Khususnya pengembangan seni dan budaya di Kabupaten Ciamis,” katanya.
Selain itu Muharam meminta kepada pengunjung dan pedagang yang ada di lokasi objek wisata Ciung Wanara agar bisa menjaga kebersihan. (GaluhID/Resa)
Editor : Evi
- Advertisement -