Minggu, November 24, 2024

Semifinal BWF World Tour Finals 2021, Ini Lawan Indonesia!

Baca Juga

Di babak kedua pertandingan memperebutkan tiket semifinal, ganda putri Malaysia dikunci oleh pasangan Indonesia, sehingga tak mampu mengembangkan permainannya.

Ganda Putra Indonesia

Pasangan ganda putra rangking satu dunia Marcus Gideon/Kevin Sanjaya  kembali bertemu dengan Lee Yang/Wang Chi-lin perwakilan Taiwan.

Kedua pasangan ini telah bertanding di fase grup, ganda putra Indonesia berhasil menang dengan perbedaan skor tipis 23-21 dan 21-19.

Di pertandingan fase grup sebelumnya yang berlangsung di Bali International Convention Center, Jumat (3/12/2021) malam, Marcus/Kevin berhasil memenangkan pertandingan tiga babak melawan Kim Astrup/Anders Skarup perwakilan Denmark. 

Pertandingan tersebut berakhir dengan skor 21-15, 18-21 dan 21-9.

Meski kemenangan ganda putra Indonesia sudah memastikan bakal menjadi juara grup A dan masuk ke semifinal, hal itu tidak membuat semangat Marcus Gideon/Kevin Sanjaya turun.

Justru pertandingan fase grup melawan Denmark diwarnai dengan aksi tengil Kevin Sanjaya.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Ormas BBC Dukung Herdiat-Yana di Pilkada Ciamis 2024

Ciamis, galuh.id - Ormas BBC Kabupaten Ciamis Jawa Barat dengan tegas dukung dan siap memenangkan pasangan Herdiat-Yana (HY) di...

Artikel Terkait