Kamis, Oktober 10, 2024

Timnas Indonesia U-20 Tertahan di Turki, Gegara Visa

Baca Juga

Dua kemenangan itu ketika menghadapi tim lokal Turki Cakalikli Spor, serta Moldova U-20.

Sedangkan satu imbang ketika Marselino Ferdinan dan kawan-kawan, kembali menghadapi Moldova dan 1 kekalahan ketika melawan Timnas Turki U-20.

TC di Spanyol, Timnas U-20 Indonesia Bakal Lawan Jepang

Dari hasil laga uji coba di Turki, penampilan Timnas U-20 mendapatkan apresiasi dari Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan.

“Sejumlah laga uji coba di Turki menjadi pengalaman berharga bagi pemain,” kata Mochamad Iriawan

“Mereka harus tetap kerja keras, fokus, disiplin demi raih maksimal di Piala Asia U-20 2023 dan tentunya Piala Dunia U-20 2023,” sambungnya.

Akibat belum berada di Spanyol, pertandingan uji coba timnas Indonesia U-20 yang akan menghadapi Jepang U-18 terancam batal.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Ini Alasan PSSI Belum Gencar Naturalisasi Striker Untuk Timnas Indonesia

Olahraga, Galuh.id - Berbicara soal pemain keturunan, memang hingga saat ini PSSI belum gencar naturalisasi striker untuk skuad Timnas...

Artikel Terkait