Jumat, November 22, 2024

20 Produk UMKM Asal Ciamis Bersaing di Pasar Modern

Baca Juga

Seperti wajib memiliki dokumen legalitas perusahaan, izin dari BPOM, sertifikat halal, perlindungan hak kekayaan intelektual, dan tampilan kemasan yang menarik.

Sebagai salah satu simbol daerah yang terkenal di luar daerah, Asep menilai Galendo sebagai produk utama khas Ciamis.

Pada saat ini, galendo telah mendapatkan proses pembaharuan agar sesuai dengan perubahan zaman.

Para pelaku UMKM pun telah menghasilkan beragam jenis makanan yang terbuat dari galendo.

Maka terdapat Coklat Galendo, Brownies Galendo, serta berbagai makanan olahan lainnya.

“Kami memberikan masukan kepada pelaku UMKM galendo agar mereka dapat memasuki berbagai segmen pasar dengan lebih baik,” kata Asep.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Dinding Rumah Warga Tambaksari Ciamis Jebol Akibat Dorongan Tanah

Ciamis, galuh.id - Dinding rumah warga di Kecamatan Tambaksari, Kabupaten Ciamis, jebol akibat dorongan tanah dan resapan air, Kamis...

Artikel Terkait