Jumat, November 22, 2024

Aksi Bersih-bersih Warga di Sungai Cimuntur Ciamis, Angkut Sampah 50 Karung

Baca Juga

Karena kondisi aliran sungai yang sangat deras, mereka harus berhati-hati saat mengangkut sampah.

Namun dengan kerja keras tim, sampah di aliran Sungai Cimuntur akhirnya bisa terangkut.

Irwan berpesan agar masyarakat bisa lebih baik dalam mengelola sampah. Bisa memilah sampah organik maupun non organik.

“Untuk dimanfaatkan dan menghasilkan uang. Sehingga bisa sedikit membantu perekonomian,” katanya.

Tokoh masyarakat setempat, Ako, mengaku awalnya sangat khawatir melihat kondisi akses menuju Curug Cigoong.

Awalnya ia khawatir. Tapi dengan semangat tinggi dan keyakinan, semua bisa berjalan baik.

“Sampah yang tersangkut di Curug Cigoong pun bisa terangkat. Sungai Cimuntur menjadi lebih bersih,” ujar Ako.

Ia berharap, kegiatan seperti ini bisa terus berlanjut demi terciptanya kebersihan lingkungan.

“Kita harus senantiasa menjaga lingkungan. Harus bisa memilah sampah dan membuang sampah pada tempatnya,” imbuhnya. (GaluhID/Aldi)

Editor : Evi

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Kesal dengan Program Naturalisasi Timnas Indonesia, Masyarakat Belanda Desak FIFA

olahraga, galuh.id- Program naturalisasi yang dijalankan PSSI untuk memperkuat Timnas Indonesia kini menuai reaksi negatif dari sebagian masyarakat Belanda.  Bahkan...

Artikel Terkait