Jumat, November 22, 2024

Badak Lampung FC Akhiri Trend Buruk, Lawan RANS Cilegon FC Jadi Laga Penentu

Baca Juga

Koordinator Lapangan Balafans, Kori Andrian menyampaikan, manajemen Badak Lampung FC harus segera menghadirkan perubahan untuk menyelamatkan Skuad Laskar Saburai.

Maka dari itu, pihaknya meminta manajemen mendatangkan beberapa pemain bintang untuk memperkuat Badak Lampung FC.

Kori juga menyampaikan tentang banyaknya pemain berkelas yang tidak memiliki tim klub seperti Greg dan yang lainnya.

“Iya ada banyak pemain berkelas yang tidak memiliki klub, tapi ya kembali lagi mungkin kita terkendala dengan finansial,” jelas Kori.

Kemudian, Balafans juga menilai kelemahan Badak Lampung FC terdapat pada lini pertahanan.

Hal tersebut menurut Kori, sebagai akibat dari materi para pemain Badak Lampung FC yang kurang mampu bersaing.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Pj Bupati Ciamis Dukung Gerakan Pemakaian Sarung Lestarikan Budaya

Ciamis, galuh.id - Penjabat (Pj) Bupati Ciamis, Budi Waluya, menyampaikan dukungannya terhadap gerakan pemakaian sarung tradisional oleh ASN dalam...

Artikel Terkait