Jumat, November 22, 2024

Banding Ditolak Komdis PSSI, COO PSG Pati: Sepak Bola Indonesia Sakit

Baca Juga

Info Liga 2, galuh.id –  Banding PSG Pati ditolak oleh Komdis PSSI. Keputusan tersebut dibuat 15 November 2021 lalu.

Tim berjuluk Java Army harus rela menerima hukuman karena memainkan I Gede Sukadana saat laga perdana putaran kedua.

Laga tersebut berakhir dengan skor 1-1. Fayrushi membuka keunggulan bagi PSG Pati kemudian dibalas dengan tendangan penalti oleh Rivaldi Bawuo dari Persis Solo.

Hukuman dan keputusan Komdis PSSI yang harus diterima PSG Pati adalah sebagai berikut:

  1. Laga menghadapi Persis Solo, PSG Pati dianggap kalah WO 3-0.
  2. Pengurangan 3 poin.
  3. Denda Rp 90 juta.
  4. Semua sanksi di atas dilaksanakan pada kompetisi saat ini.
  5. Pengulangan terhadap pelanggaran yang sama akan mendapatkan sanksi lebih berat.
- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Dinding Rumah Warga Tambaksari Ciamis Jebol Akibat Dorongan Tanah

Ciamis, galuh.id - Dinding rumah warga di Kecamatan Tambaksari, Kabupaten Ciamis, jebol akibat dorongan tanah dan resapan air, Kamis...

Artikel Terkait