Jumat, November 22, 2024

Beda dengan Shin Tae-yong, Kim Pan-gon Ogah Gunakan Pemain Naturalisasi

Baca Juga

Hal ini tentunya berbeda dengan apa yang dilakukan oleh pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong yang ngotot ingin menaturalisasi pemain.

Saat ini sudah ada 4 pemain yang siap untuk di naturalisasi oleh PSSI. Sebut saja Jordi Amat, Sandy Walsh, Mees Hilgers dan Ragnar Oratmangoen.

Keempat pemain yang akan dinaturalisasi ini bukanlah pemain asing tapi memiliki memiliki darah Indonesia.

Namun, dalam pandangan Shin Tae-yong, Sandy Walsh dan kawan-kawan tak masuk kategori naturalisasi karena memiliki darah Indonesia.

Menurut rencana, keempat pemain di atas sudah bisa membela Timnas Indonesia di ajang Kualifikasi Piala Asia 2023 pada 8-14 Juni 2022.

Dengan kehadiran 4 nama diatas, diharapkan kehadiran mereka dapat membantu Timnas Indonesia lolos ke Piala Asia 2023. (GaluhID/Dhi)

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Statistik Impresif Jay Idzes di Timnas Indonesia, Tak Tergantikan!

olahraga, galuh.id- Jay Idzes kini menjadi pilar utama lini belakang Timnas Indonesia dan memiliki statistik yang impresif. Sejak bergabung pada...

Artikel Terkait