Jumat, November 22, 2024

Dewa United FC Tambah Amunisi di Lini Tengah Untuk Liga 1 2022, Ini Sosoknya

Baca Juga

Performa apik pemain yang biasa menggunakan nomor punggung 24 itu, membuatnya masuk ke Timnas Indonesia U-19 asuhan pelatih Indra Sjafri pada 2014.

Bergabung di Timnas Indonesia U-19 saat itu, Ichsan menjadi bagian dari skuad Garuda Muda di ajang Piala Asia U-19 tahun 2014.

Sekembalinya dari timnas U-19, Ichsan kembali ke Sriwijaya FC dan tampil di turnamen Piala Bhayangkara hingga babak semifinal.

Pada Liga 1 musim 2019, Ichsan sempat memperkuat tim Borneo FC selama satu musim.

Ichsan lalu kembali ke Pulau Sumatera dengan memperkuat Babel United di Liga 2 setahun berselang.

AHHA PS Pati lalu menjadi tempat Ichsan melanjutkan karirnya, setelah kompetisi Liga Indonesia kembali bergulir setelah pandemi Covid-19.

Sebelum pada akhirnya menjadi bagian dari skuad Persija Jakarta, pada paruh musim kedua kompetisi BRI Liga 1 2021-2022. (GaluhID/Dhi)

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Dinding Rumah Warga Tambaksari Ciamis Jebol Akibat Dorongan Tanah

Ciamis, galuh.id - Dinding rumah warga di Kecamatan Tambaksari, Kabupaten Ciamis, jebol akibat dorongan tanah dan resapan air, Kamis...

Artikel Terkait