Jumat, November 22, 2024

Disdik Ciamis Gelar Uji Kompetensi Bagi Guru dan Kepala Sekolah

Baca Juga

Berita Ciamis, galuh.id – Disdik Ciamis mengggelar uji kompetensi (Ujikom) bagi pendidik dan tenaga kependidikan tingkat TK, SD, SMP dan Kepala Sekolah se-Kabupaten Ciamis.

Uji kompetensi dilaksanakan di SMPN 6 dan SMPN 7 Ciamis, Rabu (29/9/2021), dalam rangka peningkatan mutu pembelajaran menuju standar nasional pendidikan.

Kabid Disdik Ciamis, Dra. Tetet Widiyanti, mengatakan sebelumnya peserta ujikom dipilih secara seleksi melalui satuan pendidikan tingkat Kecamatan.

“Sasaran kegiatan adalah guru, Kepala Sekolah dan Pengawas jenjang TK dan SD yang ada di 22 wilayah,” ujar Tetet kepada galuh.id.

Tetet juga menuturkan, untuk jenjang SMP ada di 6 Komisariat pada lingkup Disdik Ciamis dengan jumlah kuota sebanyak 150 orang.

Rincian peserta yaitu guru TK 22 orang, guru SD 22 orang, guru SMP 30 orang. Kepala Sekolah TK 22 orang, Kepala SD 22 orang, Kepala SMP 30 orang dan Pengawas 3 orang.

Kinerja dan Prestasi Peserta di Ciamis

Tetet pun menjelaskan, poin yang ditonjolkan dalam ujikom lebih menitik beratkan terhadap kinerja dan prestasi peserta.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Pj Bupati Ciamis Dukung Gerakan Pemakaian Sarung Lestarikan Budaya

Ciamis, galuh.id - Penjabat (Pj) Bupati Ciamis, Budi Waluya, menyampaikan dukungannya terhadap gerakan pemakaian sarung tradisional oleh ASN dalam...

Artikel Terkait