Sementara dokumen naturalisasi Sandy Walsh dan Jordi Amat sedang dikebut sambil menunggu miliki Mess Hilgers dan Ragnar Oratmangoen dikirim.
Empat pemain keturunan tersebut direkomendasikan langsung oleh pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong.
Shin Tae-yong ingin lebih memperkuat Timnas Indonesia dari berbagai sisi dengan kemampuan masing-masing pemainnya.
Sandy Walsh merupakan pemain yang berposisi sebagai bek sayap saat ini bergabung di KV Mechelen, Belgia.
Jordi Amat berposisi sebagai bek tengah dan bek sayap miliki KAS Eupen, yang merupakan kasta tertinggi Liga Belgia.
Mess Hilgers pun berposisi sebagai bek tengah yang kini membela klub Eredevise Belanda, FC Twente.
Sementara Ragnar Oratmangoen adalah seorang striker yang merumput di Eredevise Belanda dengan Go Ahead Eagles. (GaluhID/Dianti Rahayu)