Jumat, November 22, 2024

Final Leg 1 Piala AFF 2020, Thailand Bantai Indonesia 4-0

Baca Juga

Pemain yang mengisi lini belakang adalah Asnawi Mangkualam, Rizky Ridho, Fachrudin Aryanto, Alfeandra Dewangga, dan Edo Febriansyah.

Lini tengah Indonesia diisi oleh Witan Sulaeman dan Ricky Kambuaya sebagai gelandang serang, serta Rachmat Irianto sebagai gelandang bertahan.

Ulasan Laga Final leg 1 Piala AFF 2020 Indonesia vs Thailand

Sesuai namanya, skuad Gajah Perang yang merupakan julukan timnas Thailand sudah menyerang sejak awal pertandingan.

Serangan yang diluncurkan pun begitu rapih sehingga di menit-menit awal mampu membobol gawang jagaan Nadeo Argawinata.

Tendangan terukur dari kapten Thailand Chanatip Songkrasin berhasil membobol gawang Indonesia di menit ke-2 babak pertama.

Kedudukan unggul 0-1 untuk Thailand di awal laga final Piala AFF 2020. Gaya permainan pasing pendek Thailand membuat Indonesia cukup terkurung.

Meski ada beberapa peluang untuk mencetak gol di gawang Thailand pemain Indonesia belum bisa memaksimalkan hal tersebut.

Hingga babak pertama berakhir, kedudukan masih tak berubah dengan skor Thailand yang memimpin yaitu 0-1.

Pada babak kedua, Indonesia berusaha untuk mengejar ketertinggalan skor namun justru malah dibobol 3 kali oleh Thailand.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Dinding Rumah Warga Tambaksari Ciamis Jebol Akibat Dorongan Tanah

Ciamis, galuh.id - Dinding rumah warga di Kecamatan Tambaksari, Kabupaten Ciamis, jebol akibat dorongan tanah dan resapan air, Kamis...

Artikel Terkait