Jumat, Oktober 18, 2024

Harga Kelapa dan Kemiri di Ciamis Naik Jelang Lebaran 2024

Baca Juga

“Saya sudah stok 15.000 butir, karena H-2 lebaran tahun lalu stok yang saya sediakan habis. Ini stoknya dari kelapa lokal Ciamis karena harganya lebih murah,” jelasnya.

Safri juga menyebut kenaikan tidak hanya terjadi pada kelapa saja. Kemiri pun mengalami kenaikan dari Rp30.000 per kg menjadi Rp37.000.

Kulit kayu manis juga mengalami kenaikan harga dari Rp80.000 menjadi Rp100.000 per kilogram.

Kemudian bawang putih dari Rp30.000 per kilogram menjadi Rp34.000 per kilogram.

Sedangkan untuk bawang merah, harganya masih stabil Rp24.000 per kilogram.

“Jahe juga harganya stabil Rp20.000 per kilogram. Begitu juga dengan laja, kunyit dan lengkuas,” katanya.

“Untuk harga komoditas yang turun itu cabai merah keriting dari Rp80.000 menjadi Rp30.000 per kilogram,” pungkasnya. (GaluhID/Diana)

Editor : Evi

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Pabrik Kopra di Banjaranyar Ciamis Terbakar, Pemilik Rugi Puluhan Juta

Ciamis, galuh.id - Pabrik kopra di Desa Langkapsari, Kecamatan Banjaranyar, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, terbakar pada Jumat (18/10/2024) dini...

Artikel Terkait