Jumat, November 22, 2024

Hari Ini Prakerja Gelombang 11 Dibuka, Ini Penjelasan Manajemen

Baca Juga

Pendaftar sebelum melakukan pendaftaran, terlebih dahulu harus menyiapkan Nomor Induk Kependudukan (NIK), dan nomor Kartu Keluarga (KK).

Pendaftar yang lolos seleksi harus segera melakukan pembelian dengan memilih jenis pelatihan yang akan diikuti.

Peserta yang lolos seleksi harus menyelesaikan seluruh pelatihan pada mitra yang telah ditentukan oleh Program Kartu Prakerja.

Pelatihan harus diikuti oleh peserta hingga selesai, kemudian dibuktikan dengan sertifikat sebagai bukti peserta telah mengikuti seluruh program pelatihan.

Terdapat 2 Cara Pendaftaran

Hari ini Prakerja gelombang 11 dibuka, pendaftar bisa melakukan pendaftaran dengan 2 cara yaitu melalui Daring (Online) maupun Luring.

Untuk pendaftaran melalui online atau Dalam Jaringan (Daring), pendaftar bisa akses laman atau web site resmi Prakerja pada https//www.prakerja.co.id.

Sedangkan bagi pendaftar yang ingin mendaftar dengan cara offline atau Luar Jaringan (Luring), pendaftar bisa melakukan pendaftaran melalui Kementerian Ketenagakerjaan.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Dinding Rumah Warga Tambaksari Ciamis Jebol Akibat Dorongan Tanah

Ciamis, galuh.id - Dinding rumah warga di Kecamatan Tambaksari, Kabupaten Ciamis, jebol akibat dorongan tanah dan resapan air, Kamis...

Artikel Terkait