Selasa, November 26, 2024

Immas Gemas 25+ Juara II Inovasi Daerah Tingkat Kabupaten Ciamis Tahun 2023

Baca Juga

Kemudian, Immas Gemas meraih juara II tersebut, mengacu pada Keputusan Bupati Ciamis dengan Nomor: 999.7/Keps.335-Huk/Tahun 2023.

Sementara itu sebagai penyelenggara lomba inovasi daerah adalah, Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Ciamis.

Immas Gemas 25+ Meningkatkan RLS di Ciamis

Asep menyampaikan, Program Implementasi Masif Gerakan Ayo Masuk Sekolah (Immas Gemas), dalam pelaksanaannya mohon dukunan dan bantuan dari seluruh stakeholder.

“Dengan melibatkan konsep Pentahelix yang terbangun, Program Immas Gemmas yang sedang berjalan, harapannya meningkatkan Rata-Rata Lama Sekolah di Ciamis,” jelasnya.

Sementara itu, Suhaya Pengawas SMP pada Disdik Kabupaten Ciamis, mengucapkan selamat atas prestasi yang Kadisdik Ciamis raih.

Selain mengucapkan selamat, Suhaya juga berharap prestasi yang Kadisdik raih, bisa menjadi motivasi bagi para ASN dan juga P3K.

“Prestasi yang tercapai pada ajang lomba inovasi daerah tahun 2023 tingkat Kabupaten Ciamis, dapat menjadi motivasi bagi warga pendidikan,” jelasnya.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Polres Ciamis Gelar Apel Pergeseran Pasukan Pengamanan Pilkada

Ciamis, galuh.id - Polres Ciamis Polda Jabar menggelar apel pergeseran pasukan Operasi Mantap Praja Lodaya 2024 dalam rangka pengamanan...

Artikel Terkait