Minggu, November 24, 2024

Ini Prediksi Line-up Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia 2023

Baca Juga

Berita Olahraga, galuh.id – Berikut prediksi line-up Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia 2023 seiring dengan hadirnya pemain naturalisasi termasuk Kevin Diks.

Proses naturalisasi Kevin Diks disampaikan oleh Exco PSSI, Hasani Abdulgani.

Hasani mengatakan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong tertarik untuk melanjutkan kembali proses naturalisasi Kevin Diks.

Proses pendekatan dengan Kevin Diks kembali dilakukan PSSI setelah pihak Kevin Diks memberikan respon.

Alhasil pelatih Shin Tae-yong juga meminta pada PSSI untuk mengganti kembali Ragnar Oratmangoen dengan Kevin Diks.

Alasan utamanya karena sampai saat ini Ragnar Oratmangoen belum melengkapi dokumen yang dibutuhkan untuk proses naturalisasi.

Sama halnya dengan Mess Hilgers yang sampai saat ini belum memberikan dokumen naturalisasi ke PSSI.

Sejauh ini baru dokumen Sandy Walsh dan Jordi Amat saja yang sudah lengkap dan diserahkan ke Kemenpora.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Ormas BBC Dukung Herdiat-Yana di Pilkada Ciamis 2024

Ciamis, galuh.id - Ormas BBC Kabupaten Ciamis Jawa Barat dengan tegas dukung dan siap memenangkan pasangan Herdiat-Yana (HY) di...

Artikel Terkait