Jumat, November 22, 2024

Jelang Laga Lawan Kota Tasikmalaya, Tim Ciamis Fokus Benahi Kekurangan

Baca Juga

Jong melakukan salah satu hal yaitu dengan memantau pertandingan antara Kota Tasikmalaya vs Sumedang, pada Selasa (1/11/2022).

Laga kedua tim sendiri berakhir dengan kemenangan untuk Kabupaten Sumedang dengan skor 2-1.

Dari laga tersebut yang menjadikan pijakan dalam menentukan taktik ketika melawan Kota Tasikmalaya nanti.

“Kami sudah amati kelebihan dan kekurangan tim Kota Tasikmalaya, dan sudah menyiapkan beberapa plan untuk melakoni pertandingan besok,” tandas Jong.

Laga menghadapi Kota Tasikmalaya, akan berlangsung pada Kamis (3/11/2022) pada pukul 15.30 WIB.

Rencananya laga kedua tim penyiarannya akan secara langsung oleh Dinas Komunikasi dan Informasi (Diskominfo) Kabupaten Ciamis melalui channel YouTubenya.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Statistik Impresif Jay Idzes di Timnas Indonesia, Tak Tergantikan!

olahraga, galuh.id- Jay Idzes kini menjadi pilar utama lini belakang Timnas Indonesia dan memiliki statistik yang impresif. Sejak bergabung pada...

Artikel Terkait