Kamis, November 21, 2024

Kuliner Khas Kota Kembang Bandung, Sate Asin Pedas Jadi Incaran Warga Kota Banjar

Baca Juga

Sate ini bentuknya tidak beda jauh dari sate taichan, tetapi memiliki cita rasa berbeda dan lebih kaya cita rasanya.

Namun sate asin pedas memiliki sensasi rasa asin, gurih dan pedas, mirip-mirip dengan sate Taichan.

Harga Kuliner Khas Kota Kembang Bandung per Porsi di Kota Banjar

Bayu menerangkan, sate asin pedas khas Bandung mencoba hadir di Kota Banjar agar para pecinta kuliner tidak mesti jauh-jauh untuk bisa menikmati sate ini.

“Alhamdulillah, sate asin pedas memang banyak yang menyukai di Kota Banjar,” ucapnya.

Pecinta kuliner di Banjar banyak yang menyukai sate ini bukan karena rasanya yang lezat saja, melainkan harganya pun sangat terjangkau dan tidak menguras dompet.

“Harga tentu tidak menguras dompet, per porsi cukup mengeluarkan Rp14 ribu, kalau tambah nasi menjadi Rp17 ribu,” ujar Bayu.

- Advertisement -
- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Erick Thohir Ungkap Potensi Emil Audero Gabung ke Timnas Indonesia

olahraga, galuh.id- Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, memberikan tanggapan mengenai potensi penjaga gawang Como 1907, Emil Audero, bergabung dengan...

Artikel Terkait