Jumat, November 22, 2024

Laos Tumbangkan Malaysia di Piala AFF U-23 2022, Warganet: Laos Setara Indonesia

Baca Juga

Padahal, awalnya Malaysia dijagokan menjadi juara. Menyoroti hasil tersebut, netizen Indonesia pun langsung bergerak di media sosial dan memberi salam hangat di kolom komentar Instagram AFF @aff.presse.

Uniknya, netizen mengingatkan akan kemenangan Timnas Indonesia kontra Malaysia yang berakhir dengan skor 4-1.

Irfan Jaya dan kawan-kawan mempermalukan Harimau Malaya dengan skor 4-1 di laga terakhir Grup B Piala AFF 2020. Laga itu berlangsung pada medio Desember 2021.

“Untung gak ada Indonesia di grup itu. Kalau ada, Malaysia jadi sayur lodeh lagi,” tulis @beny_domo.

“Dua tiga kedai uncle Muthu, sama Timnas agregat empat satu,” timpal @sult957.

“Mereka bilang Laos setara Indonesia, dan sekarang terwujudkan. Salam 4-1,” tutur @arivpakekf.

Netizen Indonesia memang tak henti-hentinya meledek saat melihat sang rival kesusahan. Sebelumnya memang netizen Indonesia dan Malaysia kerap adu psywar di media sosial. (GaluhID/Maul)

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Pj Bupati Ciamis Dukung Gerakan Pemakaian Sarung Lestarikan Budaya

Ciamis, galuh.id - Penjabat (Pj) Bupati Ciamis, Budi Waluya, menyampaikan dukungannya terhadap gerakan pemakaian sarung tradisional oleh ASN dalam...

Artikel Terkait