Jumat, November 22, 2024

Lawan Timnas Indonesia di Piala AFF 2022, Begini Catatan Brunei Darussalam

Baca Juga

Keuntungan Bagi Timnas Indonesia

Karena kerap menjadi lumbung gol bagi lawannya, dalam laga Brunei Darussalam vs Timnas Indonesia diharapkan tampil kreatif dengan banyak gol.

Menyandang status sebagai runner-up Piala AFF 2020, Timnas Indonesia juga dituntut menampilkan permainan yang menarik dan di target menjadi juara.

Untuk meraih gelar juara, Timnas Indonesia tentu harus melewati perjalanan panjang terutama lolos dari babak grup dan semifinal.

Jika melihat komposisi skuad Timnas Indonesia saat ini dan membandingkan catatan kedua tim.

Timnas Indonesia jauh lebih unggul daripada Brunei Darussalam, sehingga suporter berharap skuad Garuda mampu berbicara banyak di Piala AFF 2022. (GaluhID/Dianti Rahayu)

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Pj Bupati Ciamis Dukung Gerakan Pemakaian Sarung Lestarikan Budaya

Ciamis, galuh.id - Penjabat (Pj) Bupati Ciamis, Budi Waluya, menyampaikan dukungannya terhadap gerakan pemakaian sarung tradisional oleh ASN dalam...

Artikel Terkait