Jumat, November 22, 2024

Mantan Ketua KPU Kota Banjar Ingin Gemakan Politik Sapulidi

Baca Juga

Terkait arah politik Pilkada, Bambang menyatakan bahwa PAN masih melihat peta politik di Banjar.

“Kita bisa saja mengambil kesimpulan atau dukungan ke satu koalisi yang memiliki kesepahaman dengan PAN,” katanya.

Namun lanjutnya, tidak menutup kemungkinan PAN akan gabung dengan koalisi Pilpres 2024.

Dalam Pilpres 2024 kemarin, PAN berkoalisi dengan Gerindra, Golkar, Demokrat.

“PAN ini memungkinkan akan linier dengan koalisi Pilpres kemarin, karena itu kan secara rasional, dan sudah pasti pusat akan lebih memprioritaskan itu,” tuturnya.

“Tapi kondisi politik ini bisa berubah-ubah sesuai kebutuhan, dan yang tentunya bisa menguntungkan untuk partai kami,” sambungya.

Demokrat Konsisten Suarakan Perubahan di Pilkada Banjar

Sebelumnya, tim penjaringan bakal Cawalkot dari Demokrat Kota Banjar, Anwar Karim mengatakan bahwa di Pilkada 2024, partainya tetap akan menyuarakan perubahan.

Bahkan, ia pun dengan tegas mengatakan tidak akan membangun kerja sama politik atau berkoalisi dengan partai-partai petahana.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Pj Bupati Ciamis Dukung Gerakan Pemakaian Sarung Lestarikan Budaya

Ciamis, galuh.id - Penjabat (Pj) Bupati Ciamis, Budi Waluya, menyampaikan dukungannya terhadap gerakan pemakaian sarung tradisional oleh ASN dalam...

Artikel Terkait