Jumat, November 22, 2024

Menilik Kekuatan Lima Klub Liga 2 dengan Pemilik Baru Berlabel ‘Sultan’

Baca Juga

Info Liga 2, galuh.id – Kekuatan baru Lima klub Liga 2 musim 2021 kini cukup menjadi sorotan, terutama para pecinta sepak bola Indonesia.

Hal tersebut lantaran munculnya selebriti, publik figure, hingga pengusaha kaya raya yang secara mengejutkan ikut terjun untuk menjadi bagian dari klub.

Kehadiran mereka memang cukup menguntungkan untuk penyelenggaraan Liga 2. Kompetisi kasta kedua sepak bola di Indonesia tersebut kini semakin menarik perhatian dan paling ditunggu-tunggu.

Para suporter bukan hanya menunggu tangan dingin pesohor kenamaan Tanah Air meracik klubnya, tetapi juga penasaran dengan kekuatan yang saat ini tengah dibentuk dengan cukup ‘wah’

Kekuatan Baru Lima Klub Liga 2

Lima klub Liga 2 bertransformasi menjadi sebuah klub yang cukup ‘menakutkan’.Mulai dari sisi manajemen, kursi kepelatihan, hingga deretan pemain anyar berkualitas membuat persaingan Liga 2 musim 2021 semakin memanas.

Berikut beberapa klub dengan kepemilikan baru yang bertransformasi menjadi klub ‘mewah’ yang kini jadi perhatian publik sepak bola Indonesia.

Persis Solo

Kaesang Pangarep, Kevin Nugroho, dan Erick Thohir berhasil mengakuisisi klub berjuluk Laskar Samber Nyawa tersebut.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Dinding Rumah Warga Tambaksari Ciamis Jebol Akibat Dorongan Tanah

Ciamis, galuh.id - Dinding rumah warga di Kecamatan Tambaksari, Kabupaten Ciamis, jebol akibat dorongan tanah dan resapan air, Kamis...

Artikel Terkait