Jumat, November 22, 2024

Paslon Tunggal Lawan Kotak Kosong di Pilkada Ciamis 2024, Ketua MPC Partai PBB Tidak Khawatir

Baca Juga

Termasuk 10 partai yang memiliki perwakilan di DPRD dan 8 Parpol yang tidak memiliki anggota di DPRD Ciamis.

Sebanyak 18 partai politik serta sejumlah relawan mengantarkan HY untuk mendaftar ke KPU Ciamis pada 29 Agustus 2024.

“Saya percaya bahwa semua partai politik ini memiliki komitmen bersama dengan HY untuk memajukan Ciamis dalam periode 2024 hingga 2029,” ujar Andang.

Fenomena Paslon Tunggal Lawan Kotak Kosong di Pilkada Ciamis

Ia berpendapat, masalah yang dihadapi bukan tentang keberhasilan atau kegagalan partai politik di Kabupaten Ciamis dalam melakukan kaderisasi.

“Sebaliknya, fokus utama Parpol adalah mengutamakan kepentingan untuk memajukan Ciamis dan memberikan manfaat bagi masyarakat setempat,” tuturnya.

Herdiat-Yana telah terbukti berhasil selama periode 2019-2024, dan mereka memiliki peluang besar untuk terus membawa Ciamis menuju kemajuan pada periode 2024-2029.

Ketiga, pasangan HY telah berhasil menjalin komunikasi politik dengan berbagai kelompok penting di Kabupaten Ciamis.

- Advertisement -
- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Dinding Rumah Warga Tambaksari Ciamis Jebol Akibat Dorongan Tanah

Ciamis, galuh.id - Dinding rumah warga di Kecamatan Tambaksari, Kabupaten Ciamis, jebol akibat dorongan tanah dan resapan air, Kamis...

Artikel Terkait