Jumat, November 22, 2024

Persiapan Pendaftaran Prakerja Gelombang 12, Solusi Lolos Jadi Peserta

Baca Juga

Persiapan pendaftaran Prakerja gelombang 12, simak solusi berikut agar lolos menjadi peserta program Kartu Prakerja dengan mudah.

Setelah pemerintah membuka pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 11 pada awal November 2020, banyak masyarakat yang ikut andil untuk menjadi peserta.

Terhitung sejak 2-4 November 2020, pihak PMO Kartu Prakerja mencatat lebih dari 6 juta masyarakat yang melakukan pendaftaran pada gelombang 11.

Baca Juga: Panduan Agar Insentif Prakerja Cair, Perhatikan Langkah Berikut

Padahal, berdasarkan penjelasan dari Head of Communications PMO Kartu Prakerja Louisa Tuhatu, pihaknya hanya membuka kuota sebanyak 400 ribu pekerja.

Kuota tersebut berasal dari para peserta kartu Prakerja sebelumnya yang statusnya kepesertaannya dicabut dari gelombang 1 sampai gelombang 10, yakni sebanyak 382.868 orang.

Louisa menambahkan, dari sekian banyaknya pendaftar dalam gelombang 11. Peserta yang lolos ternyata kurang dari 390 ribu orang.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

DPRD Ciamis Monitoring Kesiapsiagaan Pilkada 2024 di Banjarsari

Ciamis, galuh.id - Komisi A DPRD Ciamis Jawa Barat lakukan monitoring kesiapsiagaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 yang tinggal...

Artikel Terkait