Jumat, November 22, 2024

Pratama Arhan Effect, Tokyo Verdy Bikin Situs Resmi Versi Bahasa Indonesia

Baca Juga

Tokyo Verdy juga mendapatkan manfaat besar dari media sosial Instagramnya. Follower dalam media sosial mereka naik dua kali lipat pasca Pratama Arhan masuk menjadi bagian klub tersebut.

Awalnya, klub Tokyo Verdy ini jumlah followernya hanya sekitar 27 ribu. Namun pasca Pratama Arhan menjadi bagian skuadnya, dalam pantauan Galuh.id per tanggal 17 Februarai pukul 11.00 WIB sudah ada 234 K follower.

Bahkan unggahan saat perkenalan Pratama Arhan paling banyak mendapatkan like dan juga komentar dibandingakn unggahan lainnya.

Biasanya laman Instagram Tokyo Verdy hanya menerima like 2K dan komentar jarang sampai 100.

Namun, berkat Pratama Arhan Effect, komentarnya sudah 56,3 k dan jumlah like-nya adalah 390k. Peningkatan yang sangat luar biasa.

Tokyo Verdy bikin situs resmi versi Bahasa Indonesia pasca kedatangan Pratama Arhan dari PSIS Semarang. Bahkan di media Instagram, jumlah followernya meningkat sangat tajam. (GaluhID/Putra)

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Si Paling Konsisten! Begini Statistik Calvin Verdonk di Timnas Indonesia

olahraga, galuh.id- Calvin Verdonk menjadi salah satu pemain Timnas Indonesia dengan statistik paling konsisten dalam setiap laga. Ketertarikan pelatih Shin...

Artikel Terkait