Minggu, November 24, 2024

Sebelas Wajah Baru di DPRD Kota Banjar, Ada yang Jalur Hoki

Baca Juga

“Alhamdulillah berkat dorongan masyarakat saya berhasil lolos. Kunci dari keterpilihan ini yaitu banyak silaturahmi,” kata Yani, Jumat (3/5/2024).

Strategi Yani Subekti Lolos Pileg 2024 Jalur Hoki

Ia juga mengaku dalam kontestasi Pileg 2024 kemarin, tak terlalu jor joran mengeluarkan ongkos politiknya menjadi caleg DPRD Kota Banjar.

“Biaya politik pasti ada, namanya juga kontestasi. Bisa mahal jika jor joran, tapi kalo punya perhitungan matang ya dengan silaturahmi juga cukup. Paling buat rokok dan lain-lainnya,” kata Yani.

Namun, dengan strategi tersebut Yani Subekti Permana berhasil terpilih dan menambah kursi PPP di DPRD Kota Banjar periode 2024-2029.

“Alhamdulillah dengan saya terpilih, PPP nambah 1 kursi DPRD Banjar, semoga bisa amanah menjadi wakil rakyat,” ujarnya.

Kemudian, dari 30 caleg terpilih itu, sebanyak 19 orang merupakan petahana dan 11 orang adalah wajah baru.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Ormas BBC Dukung Herdiat-Yana di Pilkada Ciamis 2024

Ciamis, galuh.id - Ormas BBC Kabupaten Ciamis Jawa Barat dengan tegas dukung dan siap memenangkan pasangan Herdiat-Yana (HY) di...

Artikel Terkait