Jumat, November 22, 2024

Sudah Tolak Timnas Indonesia, Mess Hilgers Tak Dilirik Timnas Belanda

Baca Juga

Pelatih Erwin van de Loi juga telah memanggil sebanyak 23 nama pemain untuk tampil di Kualifikasi Piala Eropa U-21 2023.

Rencana terdekat di Maret ini, Timnas Belanda U-21 akan berlaga menantang Bulgaria dan Swiss.

Dalam wawancara Mess Hilgers beberapa waktu lalu, ia seolah mengumbar harapan untuk dipanggil tim junior maupun tim senior.

“Saya belum mendengar kabar apa pun dari KNVB (Federasi Sepakbola Belanda). Saya ingin membela Timnas Belanda Muda,” kata Mees Hilgers dikutip dari Youtube Voetbal Tijd.

Wawancara itupun dilakukan Mess Hilgers setelah mengungkapkan penolakan atas tawaran dari Timnas Indonesia.

“Saya harap dipanggil Timnas Belanda Muda. Sekarang saya baru 20 tahun dan saya hanya ingin mencoba maksimal,” ucap Mess Hilgers.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Dinding Rumah Warga Tambaksari Ciamis Jebol Akibat Dorongan Tanah

Ciamis, galuh.id - Dinding rumah warga di Kecamatan Tambaksari, Kabupaten Ciamis, jebol akibat dorongan tanah dan resapan air, Kamis...

Artikel Terkait