Kamis, November 28, 2024

Tanpa sang Bintang Hadapi Indonesia di Piala AFF 2022, Thailand Bakal Pincang?

Baca Juga

Tim berjulukan Gajah Perang itu, unggul selisih gol dari Timnas Indonesia sebelumnya meraih kemenangan telak 7-0 atas Brunei Darussalam.

Kendati demikian, kemenangan Thailand harus terbayar mahal dengan cederanya Theerathon Bunmathan di masa injury time 90+4’.

Pelatih Thailand Tunggu Perkembangan Theerathon Bunmathan

Mengutip dari Matichon seusai laga, pelatih Thailand Alexandre Polking masih menunggu kabar lebih lanjut soal pemain andalannya itu.

Ia terus berkomunikasi dengan tim medis terkait kondisi pemain Buriram United itu, sebelum berangkat ke Indonesia.

Banyak pendukung Thailand, yang mempertanyakan keputusan sang pelatih dengan memainkan penuh Theerathon Bunmathan

Padahal sang pemain merupakan salah satu di antara enam bintang yang sisanya diistirahatkan, jelang hadapi Indonesia.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Penuh Haru, Ribuan Warga Ciamis Doakan Almarhum Yana D Putra

Ciamis, galuh.id - Ribuan warga Kabupaten Ciamis memadati kediaman Herdiat Sunarya di Jalan KH. Ahmad Dahlan pada Rabu (27/11/2024)...

Artikel Terkait