Jumat, November 22, 2024

Terpilih Kembali di DPRD Ciamis, Sopwan Ismail Komitmen Optimalkan Tugasnya

Baca Juga

“Saya memiliki tekad yang kuat untuk bekerjasama dengan para penyelenggara pemerintahan dan pihak terkait lainnya guna meningkatkan kemajuan daerah,” ujar Sopwan.

Sementara itu, selain Sopwan terdapat calon Anggota DPRD Kabupaten Ciamis lainnya dari Daerah Pemilihan (Dapil) 4.

Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) adalah Imam Dana Kurnia, Partai Gerindra Agus Rohiyat dan dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Aman, S.E.

Kemudian ada juga Uus Jayusman dari Partai Golkar, Nana Sutisna dari Partai Keadilan Sejahtera, Eson Suryadi Partai Amanat Nasional dan Ujang Haeruman Partai Persatuan Pembangunan. (GaluhId/Tegar)

Editor: Ardiansyah

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Dinding Rumah Warga Tambaksari Ciamis Jebol Akibat Dorongan Tanah

Ciamis, galuh.id - Dinding rumah warga di Kecamatan Tambaksari, Kabupaten Ciamis, jebol akibat dorongan tanah dan resapan air, Kamis...

Artikel Terkait