Minggu, September 8, 2024

Warga Kota Banjar Antusias Berburu Beras Murah

Baca Juga

“Kalau SPHP kan jenisnya itu medium, di sini juga ada jual beras premium harganya Rp65 ribu per 5 kilogramnya, jadi masih terbilang murah dengan harga pasar,” jelas Laras.

Sementara itu, Penjabat (Pj) Walikota Banjar, Ida Wahida Hidayati mengatakan kegiatan operasi pasar murah ini bertujuan untuk membantu masyarakat selama bulan puasa.

Terlebih saat ini harga kebutuhan pokok di Kota Banjar mengalami kenaikan. Dengan menggelar pasar murah ini harapan bisa menstabilkan harga-harga di pasaran.

“Sekarang setelah adanya operasi pasar murah, harga di pasaran mulai turun kembali, dan berdasarkan data yang kami terima, angka inflasi di Kota Banjar pun menurun,” ujar Ida.

Ida berharap dengan adanya operasi pasar murah ini bisa membantu kesulitan warga Kota Banjar.

“Mudah-mudahan pasar murah ini bisa warga manfaatkan dengan baik dan bisa bantu mereka saat bulan ramadhan ini,” pungkasnya. (GaluhID/Diana)

Editor : Evi

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Fantastis! Nilai Pasar Mees Hilgers Kalahkan Satu Skuad Malaysia, Vietnam, dan Thailand

olahraga, galuh.id- Mees Hilgers, calon pemain naturalisasi terbaru untuk Timnas Indonesia memiliki nilai pasar sangat fantastis. Nilai tersebut lebih tinggi...

Artikel Terkait