Jumat, November 22, 2024

Wawancara Penilaian Nirwasita Tantra, Pj Bupati Ciamis Jelaskan Isu-Isu Prioritas

Baca Juga

Berita Ciamis, galuh.id – Penjabat (Pj) Bupati Ciamis Jawa Barat, Engkus Sutisna dan Ketua DPRD Nanang Permana, menghadiri sesi wawancara penilaian Nirwasita Tantra secara online, Jumat (14/06/2024).

Wawancara ini dalam rangka menggali lebih dalam mengenai laporan yang telah disampaikan.

Pada kesempatan ini, Engkus menjelaskan isu-isu prioritas yang menjadi permasalahan utama di daerah.

Selain itu inovasi-inovasi yang telah dikembangkan berdasarkan laporan Dokumen Informasi Kinerja Lingkungan Hidup Daerah (DIKPLHD).

Wawancara ini juga mencakup tanggapan DPRD terkait tugas-tugas utama mereka, seperti pengawasan, pengaturan anggaran, dan proses legislasi, terhadap pelaksanaan kebijakan Pemda.

Penghargaan Nirwasita Tantra dari pemerintah kepada kepala daerah sebagai bentuk pengakuan terhadap kemampuan kepemimpinannya.

Dalam merencanakan dan melaksanakan kebijakan, serta program kerja yang berlandaskan pada prinsip pembangunan berkelanjutan.

Dengan tujuan untuk meningkatkan kualitas lingkungan hidup di wilayahnya.

- Advertisement -
- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Dinding Rumah Warga Tambaksari Ciamis Jebol Akibat Dorongan Tanah

Ciamis, galuh.id - Dinding rumah warga di Kecamatan Tambaksari, Kabupaten Ciamis, jebol akibat dorongan tanah dan resapan air, Kamis...

Artikel Terkait