Jumat, November 22, 2024

Ada Pesan WA Marselino Dibalik Kemenangan Timnas U-16 atas Singapura 9-0

Baca Juga

Laga melawan Vietnam itu akan menjadi penentu kelolosan ke semifinal, yang berlangsung pada Sabtu (6/8/2022) malam WIB.

Sementara itu penyerang sayap Indonesia Muhammad Nabil Asyura, menilai kemenangan besar itu tidak didapatkan dengan mudah.

Pasalnya timnas Singapura juga yang bagus, dan pada laga tersebut dirinya juga sangat senang dengan tiga gol yang dicetaknya.

“Singapura cukup bagus dan selalu bersemangat, tapi saya merasa senang dan terharu dapat membuat tiga gol,” ungkapnya.

Indonesia melumat Singapura 9-0 Rabu (3/8/2022) malam sehingga Garuda Asia untuk sementara memimpin klasemen Grup A dengan poin enam dengan selisih gol +11.

Disusul Vietnam di peringkat kedua dengan poin sama enam dengan selisih gol +9, kemudian diikuti Filipina dan Singapura. (GaluhID/Dhi)

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Heri Rafni Kotari Sosialisasikan Perda Pengelolaan Sampah di Ciamis

Ciamis, galuh.id - Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat dari Fraksi Partai NasDem, Heri Rafni Kotari, sosialisasikan Peraturan Daerah (Perda)...

Artikel Terkait