Sabtu, November 23, 2024

Apakah Posisi Shin Tae-yong Masih Aman? Ini Kata Ketua Umum PSSI

Baca Juga

Berita Olahraga, galuh.id – Ketua Umum (Ketum) Muhammad Iriawan menjamin posisi Shin Tae-yong aman, meski Indonesia gagal meraih medali emas SEA Games 2021.

“Shin Tae-yong kan kontraknya empat tahun. Insya Allah Aman,” kata pria yang akrab disapa Iwan Bule, dikutip dari antaranews Jumat (20/5/2022).

Tak dipungkiri pelatih asal Korea Selatan itu masih memiliki peran sentral di tim pelatih, Timnas Indonesia.

Apalagi kata Iwan Bule, Shin Tae-yong masih dibutuhkan untuk mempersiapkan tim menghadapi Piala Dunia U-20 di Indonesia pada 2023 mendatang.

“Yang bersangkutan lebih dipertanggungjawabkan di Timnas U-20 nanti, tutur Iwan Bule.

Ketum PSSI Apresiasi Perjuangan Timnas Indonesia U-23

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Generasi Muda Ciamis Deklarasi Dukung Herdiat-Yana di Pilkada 2024

Ciamis, galuh.id - Generasi muda Ciamis dari kelompok milenial dan zilenial deklarasi dukung pasangan Herdiat-Yana (HY) pada Pilkada 2024. Deklarasi...

Artikel Terkait