Kamis, November 21, 2024

Kapan BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 4 Cair, Ini Jadwalnya

Baca Juga

BLT BPJS Ketenagakerjaan tahap 4 cair setelah selesai menyalurkan tahap 3. Jika sudah selesai seluruhnya Kemenaker siap menyalurkan tahap 4.

Bantuan Langsung Tunai (BLT) ketenagakerjaan adalah subsidi upah atau gaji untuk pekerja yang memiliki penghasilan di bawah Rp. 5 juta.

Menurut data dari Kementerian Tenaga Kerja (Kemenaker), data penerima BLT untuk tahap 4 sebanyak 2,8 juta pekerja.

Kemnaker hanya tinggal pemeriksaan ulang data calon penerima tahap 4, kemudian akan dicairkan para rekening penerima oleh bank penyalur.

Menteri Tenaga Kerja Ida Fauziah menyampaikan pihaknya sudah menerima data baru calon penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan tahap 4.

Baca Juga: BLT BPJS Tahap 3 Segera Cair, Yuk Cek Segera Nama Anda!

“Kami telah menerima data yang baru dari BPJS Ketenagakerjaan calon penerima tahap 4,” jelas Ida, Kamis (17/9/2020).

Ida menambahkan data yang diterima sudah sesuai dengan Petunjuk Pelaksanaan (Juklak), sehingga secepatnya dilakukan check list.

- Advertisement -
- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

BPBD Ciamis Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir di Patakaharja

Ciamis, galuh.id - BPBD Kabupaten Ciamis salurkan bantuan untuk korban terdampak banjir di Dusun Langensari RT 010/RW 004, Desa...

Artikel Terkait