Senin, November 25, 2024

Bupati Ciamis Sampaikan Apresiasi Untuk Tenaga Medis

Baca Juga

“Mari kita sama-sama berdoa. Untuk saudara kita, teman kita, para tenaga medis yang telah gugur mendahului kita,” katanya.

Lebih lanjut Herdiat menuturkan bahwa kesehatan masyarakat adalah nomor satu.

Sehingga apa yang diimpikan dan cita-citakan tidak akan tercapai apabila masyarakatnya tidak sehat.

Ia berharap, seluruh tenaga medis dapat melayani masyarakat dengan sebaik-baiknya. Senantiasa ramah tamah dan senyum.

“Serta memberikan pelayanan kepada masyarakat yang sebaik-baiknya,” ucapnya.

Herdiat juga berharap kegiatan ini dapat melepas penat tenaga medis dari kegiatan rutinitas.

Dalam kesempatan tersebut, Bupati dan Wabup Ciamis, beserta Sekda Ciamis berkesempatan mengundi hadiah untuk para peserta.

Turut hadir pula Kepala Dinkes Ciamis, Kepala BAPPEDA Ciamis, Kepala Dinas DPRKPLH.

Kegiatan itu diikuti oleh perwakilan tenaga medis dan perawat se-Kabupaten Ciamis. (GaluhID/Evi)

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Ciamis Berduka, Calon Wakil Bupati Yana D Putra Meninggal Dunia

Ciamis, galuh.id - Yana Diana Putra, calon Wakil Bupati Ciamis di Pilkada serentak 2024 meninggal dunia pada Minggu (24/11/2024)...

Artikel Terkait