Jumat, April 26, 2024

Cara Menanam Tanaman Janda Bolong Sistem Hidroponik, Ternyata Mudah Lho!

Baca Juga
- Advertisement -

Bagi orang yang belum tahu, tanaman ini dapat tumbuh dengan baik dengan menggunakan cara penanaman secara hidroponik.

Nah, jika Anda tertarik untuk mencoba dengan cara hidroponik, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan.

Media Wadah

Pilihlah wadah dengan tepat, seperti toples kaca atau keramik bening dengan bentuk yang berdiri tegak.

- Advertisement -

Selain itu, saat memilih wadah sebaiknya pilih wadah yang memiliki bentuk bagian atas lebih kecil dibandingkan dengan bagian bawahnya.

Jangan lupa untuk menyesuaikan wadah dengan ukuran tanaman ini yang Anda miliki.

Posisi Pada Wadah

Setelah memilih wadah yang tepat, selanjutnya Anda bisa meletakkan tanaman ini yang sebelumnya sudah dibersihkan pada wadah tersebut. Pastikan tidak ada yang menempel.

Posisi untuk ujung batang dan akar harus berdiri tegak, boleh dengan menambahkan kerikil atau lainnya yang dapat mempermudah posisinya.

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Barang Berharga Penunggu Pasien Raib di RS PB Ciamis, Pelayanan Keamanan Dikeluhkan

Berita Ciamis, galuh.id - Barang berharga milik penunggu pasien raib di Rumah Sakit Permata Bunda (RS PB) Ciamis Jawa...

Artikel Terkait