Sabtu, April 20, 2024

Cek Penerima BLT BPJS Gelombang 2 Cuma Lewat Smartphone, Begini Caranya!

Baca Juga
- Advertisement -

Ada banyak cara yang bisa pekerja akses, berikut penjelasannya :

Melalui situs www.kemnaker.go.id

Cukup kunjungi website resmi Kemnaker dan buat akun baru menggunakan menu ‘Daftar Sekarang’.

Lalu isi formulir pendaftaran lengkap dengan data Anda, mulai dari NIK, nama orang tua (bisa ayah atau ibu), alamat email, nomor telepon, dan password.

- Advertisement -

Kemudian masukkan kode OTP yang masuk melalui SMS dari nomor telepon yang sudah terdaftar sebelumnya.

Login dengan akun tersebut dan isi kembali kolom formulir yang muncul setelahnya.

Apabila sudah, Anda bisa masuk ke halaman dashboard akun dan melihat status kepesertaan BLT BPJS Ketenagakerjaan.

Login melalui BPJSTKU Mobile

Unduh aplikasi ini melalui Google Play Store bagi pengguna Android atau App Store bagi pengguna IOS.

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Jelang Laga Timnas U-23 Vs Yordania, Shin Tae-yong: Kami Bisa Tampil Bagus

Berita Olahraga, Galuh.id - Jelang Laga Timnas U-23 vs Yordania, Shin Tae-yong menegaskan tekadnya untuk mengatasi kelemahan-kelemahan dalam skuadnya.Laga...

Artikel Terkait