Terobosan itu meliputi pembagian kelompok kepada seluruh anggota Polres Ciamis yang akan terbagi menjadi 7 orang per kelompok.
Sementara itu, Akmal pun berharap mereka mampu menyumbang 1 ekor kambing atau sapi.
“Jika terobosan bisa terlaksana, itu sangat bagus. Ini momennya pas Idul Adha kami bagi 7 orang per satu kelompok,” ujarnya.
“Jadi nanti tahun depan, harapannya kelompok itu bisa menghasilkan minimal satu ekor kambing, dan kami coba laksanakan ini sampai level Polsek,” imbuhnya. (GaluhID/Resa)
Editor : Evi
- Advertisement -