Kamis, November 21, 2024

DPMPTSP Sebut Nilai Realisasi Investasi di Ciamis Naik

Baca Juga

Berita Ciamis, galuh.id – Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Ciamis Jawa Barat sebut realisasi investasi di Ciamis mengalami kenaikan.

Nilai realisasi investasi tersebut berasal dari pelaku usaha menengah maupun besar yang melakukan pelaporan kegiatan usaha.

Demikian disampaikan oleh Analis Kebijakan Ahli Madya Bidang Penanaman Modal DPMPTSP Ciamis, Yudi Wahyudi, Jumat (28/10/2022).

Yudi mengatakan, Dari triwulan pertama, DPMPTSP Ciamis mencatat nilai investasi sebesar Rp 56.720.186.992

Triwulan kedua, mencatat nilai investasi sebesar Rp 58.075.440.004. Sementara triwulan ketiga mencatat nilai investasi sebesar Rp 61.933.960.075.

Yudi menyebut realisasi investasi dari triwulan I sampai triwulan III mengalami kenaikan.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Erick Thohir Ungkap Potensi Emil Audero Gabung ke Timnas Indonesia

olahraga, galuh.id- Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, memberikan tanggapan mengenai potensi penjaga gawang Como 1907, Emil Audero, bergabung dengan...

Artikel Terkait